Menuju PON XXI Aceh-Sumut, Kapolda Sulteng Beri Semangat kepada Atlet Sulteng di Yonif 711 Raksatama
Palu - patroli86.com - Kapolda Sulawesi Tengah (Sulteng) Irjen Pol. Dr. Agus Nugroho menunjukkan komitmennya dalam mendukung kesuksesan atlet Sulteng di ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut Tahun 2024. Hal ini dibuktikan dengan kunjungannya…